top of page
Pembuatan Peta Kontur
Salah satu hal penting dalam melakukan pemetaan adalah tersedianya informasi mengenai ketinggian suatu wilayah. Dalam peta topografi, informasi tentang ketinggian/elevasi ini digambarkan dalam bentuk garis kontur.​ Garis kontur ini menghubungkan titik-titik dengan ketinggian/elevasi yang sama.
​
Selain menggambarkan kondisi ketinggian/elevasi di suatu wilayah, garis kontur juga bermanfaat untuk membuat potongan memanjang (long-section), menghitung luas dan volume, dan menghitung kelerengan/kemiringan lahan di suatu wilayah.
Contoh Hasil Pembuatan Peta Kontur (1)
Contoh Hasil Pembuatan Peta Kontur (2)
Contoh Hasil Pembuatan Peta Kelerengan (Slope)
Contoh Hasil Pembuatan Peta Hillshade
bottom of page